Home » » BELI SARANG SEMUT MALAH KECEWA

BELI SARANG SEMUT MALAH KECEWA

Written By Umarlan on 25 Juli 2012 | 01.52

beli sarang semut
Pemahaman masyarakat tentang tanaman sarang semut sangat sedikit, hal ini disebabkan kurangnya sosialisai pemerintah dalam memberikan informasi. Sebenarnya herbal sarang semut sangat potensi untuk dikembangkan agar keberadaanya tidak punah. Sarang semut yang kita manfaatkan sekarang ini sebagai obat ketersediaanya masih tergantung oleh alam, tidak menutup kemungkin lambat laun akan habis dan punah.
Karena itu perlu campur tangan pihak terkait khususnya pemerintah dalam upaya membudidayakan sarang semut sekaligus mengadakan riset.
Satu-satunya riset sarang semut yang saat ini hanyalah bersumber dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), tumbuhan sarang semut yang diteliti dari spesies Myrmecodia pendans. Lalu bagai mana tumbuhan sarang semut dari jenis lain, apakah berkhasiat dan layak dijadikan obat atau tidak ?
Kita berharap semoga pemerintah cepat dan tangap untuk melakukan sejumlah riset, mengingat herbal sarang semut dewasa ini banyak dimanfaatkan oleh masyarakat.
Beli sarang semut malah kecewa, saya berharap semoga Anda tidak mengalaminya. Untntuk itu saya akan memberikan informasi mengenai mana sarang semut dari jenis myrmecodia pendans dan mana yang bukan, silakan lihat video di You Tube dengan kata kunci sarang semut pak umar. 
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

PETA LOKASI

 
Design by : Studio Web - Copyright © 2013. OBAT ALAMI PAPUA - All Rights Reserved
Template by Creating Website - Powered by Blogger